Materi Sejarah Indonesia Kelas 11 Kurikulum 2013 Lengkap
Materi Sejarah Indonesia Kelas 11 Kurikulum 2013 - Mata pelajaran sejarah merupakan salah satu mata pelajaran yang wajib untuk dipelajari oleh setiap siswa agar para siswa mampu mengetahui sejarah yang terjadi di masa lalu dengan tujuan setiap peserta didik lebih menghargai sejarah yang ada di indonesia terutama jasa para pahlawan perjuangan.
Materi Sejarah Indonesia Kelas 11 SMA/SMK Kurikulum 2013 Lengkap - Untuk mengetahui pelajaran sejarah indonesia kamu perlu mempelajari materi yang ada di kelas XI ini, dengan mempelajari materi ini kamu akan mengetahui peristiwa-peristiwa penting yang terjadi di indonesia dari rentang waktu tertentu.
Apa saja materi pelajaran Sejarah Indonesia kelas 11 SMA dan SMK semester 1 dan 2? Berikut ini rincian materi sejarah indonesia selengkapnya.
Materi Sejarah Indonesia Kelas 11 SMA/SMK Kurikulum 2013 Lengkap - Untuk mengetahui pelajaran sejarah indonesia kamu perlu mempelajari materi yang ada di kelas XI ini, dengan mempelajari materi ini kamu akan mengetahui peristiwa-peristiwa penting yang terjadi di indonesia dari rentang waktu tertentu.
Apa saja materi pelajaran Sejarah Indonesia kelas 11 SMA dan SMK semester 1 dan 2? Berikut ini rincian materi sejarah indonesia selengkapnya.
- Bab 1 Antara Kolonialisme dan Imperialisme
A. Melacak Perburuan “Mutiara dari Timur”
B. Menganalisis Kemaharajaan VOC
C. Mengevaluasi Penjajahan Pemerintah Hindia Belanda - Bab 2 Perang Melawan Kolonialisme
A. Mengevaluasi Perang Melawan Keserakahan Kongsi Dagang (abad ke-16 sampai ke-18)
B. Mengevaluasi Perang Melawan Penjajahan Kolonial Hindia Belanda - Bab 3 Membangun Jati Diri Keindonesiaan
A. Menganalisis Tumbuhnya Ruh Kebangsaan dan Nasionalisme
B. Menganalisis Perjuangan Organisasi Pergerakan Kebangsaan
C. Menganalisis Proses Penguatan Jati Diri Bangsa - Bab 4 Tirani Matahari Terbit
A. Menganalisis Awal Pemerintahan “Saudara Tua”
B. Menganalisis Organisasi Pergerakan Masa Pendudukan Jepang
C. Menganalisis Pengerahan dan Penindasan Versus Perlawanan
D. Dampak Kedatangan Saudara Tua dalam Berbagai Kehidupan - Bab 5 Indonesia Merdeka
A. Dari Rengasdengklok Hingga Pegangsaan Timur
B. Menganalisis Terbentuknya NKRI
C. Meneladani Para Tokoh Proklamasi - Bab 6 Revolusi Menegakkan Panji-panji NKRI
A. Menganalisis Perkembangan dan Tantangan Awal Kemerdekaan
B. Mengevaluasi Perjuangan Bangsa: Antara Perang dan Damai
C. Mengamalkan Nilai-nilai Kejuangan Masa Revolusi
Lihat Juga : Materi Pelajaran Sejarah Kelas XI SMA KTSP LengkapDemikianlah materi pelajaran Sejarah Indonesia Kelas 11 SMA dan SMK semester 1 dan 2 yang telah dilengkapi pula dengan rangkuman materi dan beberapa latihan soal. Materi ini sangat mudah untuk dijadikan sebagai bahan belajar karena dikemas dalam bentuk pdf. Selamat belajar
0 Response to "Materi Sejarah Indonesia Kelas 11 Kurikulum 2013 Lengkap"
Post a Comment